BANJARMASIN – Saat Sidang Paripurna Penetapan Dua Buah Raperda di
Kanrtor DPRD Kota Bnajarmasin, ada pemandangan sedikit berbeda dari
sidang-sidang sebelumnya.
Dimana saat terakhir menyampaikan sambutannya, Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina secara khusus mengucapkan terima kasih kepada para anggota DPRD Kota Banjarmasin atas capaian pembangunan selama dua tahun kepemimpinan Ibnu Herman. “Kami sadar masih banyak yang harus dikerjakan. Dengan sinergitas antara DPRD dan Pemko Banjarmasin diharapkan dapat menuju kota yang lebih maju,” ucapnya, Kamis (01/03).
Tak hanya itu, mantan anggota DPRD Kalsel ini juga mengatakan, saat ini di Kota Banjarmasin ada satu ikon baru yakni, ruang command center yang terletak di lingkungan Balai Kota Banjarmasin. “Dari command center ini semua kegiatan dan akses pelayanan publik dapat kami pantau. Mudah-mudahan dengan adanya inovasi ini bisa mewujudkan Kota Banjarmasin sebagai kota cerdas,” pungkasnya.(humpro-bjm)
Dimana saat terakhir menyampaikan sambutannya, Walikota Banjarmasin H Ibnu Sina secara khusus mengucapkan terima kasih kepada para anggota DPRD Kota Banjarmasin atas capaian pembangunan selama dua tahun kepemimpinan Ibnu Herman. “Kami sadar masih banyak yang harus dikerjakan. Dengan sinergitas antara DPRD dan Pemko Banjarmasin diharapkan dapat menuju kota yang lebih maju,” ucapnya, Kamis (01/03).
Tak hanya itu, mantan anggota DPRD Kalsel ini juga mengatakan, saat ini di Kota Banjarmasin ada satu ikon baru yakni, ruang command center yang terletak di lingkungan Balai Kota Banjarmasin. “Dari command center ini semua kegiatan dan akses pelayanan publik dapat kami pantau. Mudah-mudahan dengan adanya inovasi ini bisa mewujudkan Kota Banjarmasin sebagai kota cerdas,” pungkasnya.(humpro-bjm)
Posting Komentar