Rombongan Tim Auditor dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan
Perlindungan Anak, mengunjungi kota berjuluk seribu sungai untuk
melakukan evaluasi prosedur standarisasi dan sertifikasi Ruang Bermain
Ramah Anak Taman Kamboja, Selasa (13/11)
Asisten I Bidang Pemerintahan dan Sosial Gazi Akhmadi didampingi Kasat Pol PP Kota Banjarmasin, Dinas P3A Kota Banjarmasin, dan Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin menerima kedatangan tim tersebut di aula berintegrasi Balai Kota Banjarmasin.
Salah satu Tim Auditor dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Rino Wicakwono berharap peralatan bermain di Taman Kamboja lebih dilengkapi sehingga bisa diakses oleh semua anak anak di Kota Banjarmasin. “Saya berharap minimal ada satu saja perabotan atau zona bermain khusus untuk anak-anak difabel atau disabilitas, supaya mereka tidak bisa diganggu oleh anak-anak yang lain.” katanya.(humpro-bjm)
Asisten I Bidang Pemerintahan dan Sosial Gazi Akhmadi didampingi Kasat Pol PP Kota Banjarmasin, Dinas P3A Kota Banjarmasin, dan Dinas Lingkungan Hidup Kota Banjarmasin menerima kedatangan tim tersebut di aula berintegrasi Balai Kota Banjarmasin.
Salah satu Tim Auditor dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Rino Wicakwono berharap peralatan bermain di Taman Kamboja lebih dilengkapi sehingga bisa diakses oleh semua anak anak di Kota Banjarmasin. “Saya berharap minimal ada satu saja perabotan atau zona bermain khusus untuk anak-anak difabel atau disabilitas, supaya mereka tidak bisa diganggu oleh anak-anak yang lain.” katanya.(humpro-bjm)
Posting Komentar