Kepala Dinas Kominfotik Kota Banjarmasin, Windiasti Kartika ST MT menerima kunjungan dari Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (RI) dalam rangka Rencana Aksi Digital Leadership Academy (DLA) 2021 Kementerian Komunikasi dan Informatika RI yang berlangsung di Ruang Rapat Sekda Kota Banjarmasin, Senin 6/12/2021.
Posting Komentar
Komentar baru tidak diizinkan.